Ditengah-tengah terpuruknya Indonesia dari berbagai faktor. Indonesia masih mempunyai satu bintang yang bersinar "TIMNAS U-19" iya, setidaknya Indonesia masih bisa sedikit tersenyum dengan prstasi yang sudah diraih oleh pemuda-pemuda yang berjuang dengan gagah dan berani demi mengharumkan nama Bangsa.
Berawal dari Juara 1 di piala AFF U-19 Tahun2013, lalu menjadi juara group di qualifikasi piala AFC U-19 dan berhak lolos secara langsung ke putaran final piala AFC U-19 Miyanmar 2014. Setidaknya dengan prestasi yang sudah didapat itu. Indonesia kembali terangkat namanya di kanca Asia. dan kami yakin kalian mampu mempersembahkan lebih dari itu.
Terima kasih untuk pemain-pemain TIMNAS U-19 dan semua pihak yang terlibat di dalamnya. Kalian LUAR BIASA..
SEKIAN dan TERIMA KASIH..
No comments:
Post a Comment